Visi:
Menjadi program studi yang menghasilkan sarjana unggul di bidang teknologi pembelajaran fisika yang terintegerasi dengan nilai-nilai islam nusantara berlandaskan aqidah Ahlussunnah wal jama’ah An Nahdliyyah pada tahun 2022.
Misi:
- Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran baik teori maupun praktik untuk menunjang tercapainya pengembangan ilmu pendidika di bidang teknologi pembelajaran fisika yang terintegerasi dengan nilai-nilai islam nusantara berlandaskan aqidah Ahlussunnah wal jama’ah An Nahdliyyah.
- Melaksanakan penelitian yang berorientasi pada pengembangan ilmu pendidikan di bidang teknologi pembelajaran fisika yang terintegerasi dengan nilai-nilai islam nusantara berlandaskan aqidah Ahlussunnah wal jama’ah An Nahdliyyah.
- Melaksanakan pengabdian kepada masyartakat yang dapat mengembangkan ilmu pendidikan di bidang teknologi pembelajaran fisika yang terintegerasi dengan nilai-nilai islam nusantara berlandaskan aqidah Ahlussunnah wal jama’ah An Nahdliyyah.
- Menjalin kerjasama dengan lembanga dalam negeri dan luar negeri untuk mengembangkan ilmu pendidikan di bidang teknologi pembelajaran fisika yang terintegerasi dengan nilai-nilai islam nusantara berlandaskan aqidah Ahlussunnah wal jama’ah An Nahdliyyah.